Postingan

Menampilkan postingan dari Februari, 2023

TEGUH DALAM PERGUMULAN (part 3)

Gambar
 

PANDANGLAH PADA TUHAN

Gambar
 

TEGUH DALAM PERGUMULAN (part 2)

Gambar
  TEGUH DALAM PERGUMULAN (part 2) Menyerahkan Semuanya Kepada Allah Pdt. Rubin Adi Abraham Kisah Para Rasul 7 : 59, Sedang mereka melemparinya, Stefanus berdoa, katanya : “Ya Tuhan Yesus, terimalah rohku” Dalam pergumulan masalah, kita dapat meniru yang dilakukan oleh Stefanus, yaitu berdoa kepada Tuhan Yesus. Percaya bahwa rencana Tuhan yang terbaik, “ Bukan kehendakku yang terjadi tetapi kehendakMu yang terjadi” Mengapa Tuhan mengijinkan iblis mencobai kita dengan masalah ? karena Dia ingin memurnikan kita semakin indah dipandangan Tuhan. 1 Petrus 1 : 6 – 7, Bergembiralah akan hal itu, sekalipun sekarang ini kamu seketika harus berdukacita oleh berbagai-bagai pencobaan. Maksud semuanya itu ialah untuk membuktikan kemurnian imanmu – yang jauh lebih tinggi nilainya dari pada emas yang fana, yang diuji kemurniannya dengan api – sehingga kamu memperoleh puji-pujian dan kemuliaan dan kehormatan pada hari Yesus Kristus menyatakan diriNya. Ketika pencobaan datang dalam hidup kita, kita menj

GLORY

Gambar
 

TEGUH DALAM PERGUMULAN (part 1)

Gambar
  TEGUH DALAM PERGUMULAN Menatap Ke Langit Pdt.Rubin Adi Abraham Dalam hidup ini kita pasti mengalami masalah dan hari ini kita belajar dari Stefanus dalam menghadapi masalah dihidup kita. Bagaimana sikap yang benar dalam menghadapi masalah ? Kisah Para Rasul 7 : 55, Tetapi Stefanus, yang penuh dengan Roh Kudus,  menatap ke langit, lalu melihat kemuliaan Allah dan Yesus berdiri  di sebelah kanan Allah. Menatap Ke Langit : ada Tuhan Masalah terjadi dalam hidup kita karena beberapa hal seperti karena kita berbuat kesalahan atau dosa sehingga kita harus bertanggung jawab untuk menyelesaikan masalah tersebut.  Misalnya kita mencuri uang maka kita harus bertobat mohon pengampunan Tuhan selain itu kita harus bertanggung jawab untuk mengembalikan uang yang kita curi. Selain itu masalah menimpa kita karena kita taat firman Tuhan dan Tuhan mengijinkan setan mencobai kita (seperti Ayub), setan tidak senang jika kita taat pada firman Tuhan, contohnya Stefanus yang mengalami penderitaan / dirajam

IBUKU SAYANG JALAN-JALAN DI JOGJA

Gambar
  Ibuku lahir di Jogjakarta, kota Gudeg. Dahulu jika masa libur sekolah kami empat bersaudara selalu diantar ke rumah eyang di Jogjakarta , ada dua tempat tujuan kami yaitu JL. Sosrokusuman dan Bantul. Pertama kali sampai Jogja setelah turun dari stasiun Tugu, kami tinggal jalan kaki menuju rumah eyang di Jl. Sosrokusuman. Tempatnya tidak jauh dari stasiun Tugu, sangat menyenangkan, kami berjalan melalui Jl. Malioboro yang dipenuhi dengan penjual-penjual cinderamata khas Jogja seperti wayang, tas , baju, sepatu, sandal, lukisan ,dll , kuliner jogja dari makanan gudeg sampai makanan kecil , jenang , bakpia dan brem.  Kami selalu naik kereta api bisnis - Sancaka, bisa turun di Stasiun Tugu - Yogyakarta dan jadwal keberangkatan yang kami pilih pukul 15.00 siang agar sampai Jogja pukul 19.00. Suasana jalan di Malioboro sore hari sangat hangat kami tidak kepanasan selain itu semua toko dan warung lesehan sudah buka, jadi jalan kaki sambil cuci mata.....hehehe. Rumah eyang ada di belakang Ma

HELLO MY GIRL

Gambar
  Good morning, lets learning English  How do you feel when your daughter moves out ? My feelings complicated : anxiety, excitement, relief, and sadness. On the one hand, I am proud to see my child go out into the world as an independent young adult. On the other hand, i can't help but worry over their well-being while grieving the closeness that came with living under the same roof. But this moment is great, she dare to do the work beside her study in collage. So I must pray and blessing her decision. And celebrate her successes. Sometime I think we must help her the way, but it’s not the appropriate way. Let’s she do the activities with her method. Oh…..this is a special moment because it is my first experience. May, you have suggestion, please write in the comment Thank you  

LEMAH LEMBUT

Gambar
  Saat Teduh – Suara Injil Indikasi Kelemahlembutan Yakobus 3 : 13 – 17 13. Siapakah diantara kamu yang bijak dan berbudi ? Baiklah ia dengan cara hidup yang baik menyatakan perbuatannya oleh hikmat yang lahir dari kelemahlembutan. 14. Jika kamu menaruh perasaan iri hati dan kamu memetingkan diri sendiri, janganlah kamu memegahkan diri dan janganlah berdusta melawan kebenaran. 15. Itu bukanlah hikmat yang datang dari atas, tetapi dari dunia, dari nafsu manusia, dari setan-setan. 16. Sebab dimana ada iri hati dan mementingkan diri sendiri di situ ada kekacauan dan segala macam perbuatan jahat. 17. Tetapi hikmat yang dari atas adalah pertama-tama murni, selanjutnya pendamai, peramah, penurut, penuh belas kasihan dan buah-buah yang baik, tidak memihak dan tidak munafik. Bijak Dan Berbudi Kata-kata bijak dan berbudi adalah mengajak kita untuk hidup yang baik dan menyatakan perbuatan kita yang lahir dari kelemahlembutan, tetapi kita tidak mendapatkannya dengan cara  kita menampilkan wajah y

Pertolongan Kita Dari Tuhan

Gambar
  merry-chris.blogspot.com Masalah Yang Belum Ada Solusi.   Disaat kita mengalami masalah dan sudah berdoa pada Tuhan Yesus, tetapi belum mendapatkan jawaban ,kita merasa ditinggalkan oleh NYA.  Seperti ayat kita hari ini , bahwa Tuhan Yesus baik tidak akan meninggalkan kita. Mari angkat mata rohani kita , pandang pada Tuhan, masih ada DIA yang di sorga yang sanggup dan mampu memberikan pertolongan dalam segala keadaan. Baca juga :  Kekuatan Iman Melampaui Persoalan   Yang Harus Kita Perbuat. Yang diperlukanNYA adalah kita berbalik kepadaNYA dan mencari DIA. DIA juga mau agar kita percaya kepadaNYA dan menyerahkan semua masalah kita pada NYA. Kita sering berharap pada kemampuan kita, harta kita dan relasi kita untuk menyelesaikannya, tetapi itu semua terbatas. Baca juga :  Tuhan Yang Memanggil Pasti Memelihara Tuhan Yesus Penolong Kita DIA yang menciptakan kita, DIA tahu tentang kita, DIA yang merancangkan masa depan yang penuh harapan dan damai sejahtera buat kita. Karena DIA Maha Kua

Kekuatan Iman Melampaui Persoalan

Gambar
  Orang Yang Berjalan Dengan Iman Orang yang berjalan dengan iman , tidak melihat pada rintangan . Tetapi mereka melihat pada peluang, yaitu melihat pada kuasa Tuhan yang menolong kita dan melihat janji-janji Tuhan. Melangkah Dengan Iman Bahwa kita melangkah dengan iman  maka kita pasti akan mengalami apa yang dijanjikan Tuhan. Sebaliknya kalau kita tidak percaya dan kita hidup karena melihat dan terpengaruh dengan keadaan yang ada dihadapan kita lalu kita mundur maka kita tidak akan mengalami janji Tuhan dihidup kita.   Kasih Dan Penyertaan Tuhan Apa yang tidak mungkin pasti bisa karena kuasa Firman Tuhan. Apa yang kelihatan sukar pasti mampu kita lewati karena kasih dan penyertaan Tuhan. Tuhan Yesus Memberkati Renungan dan Doa Pagi – Suara Injil  
Gambar
  Dampak Covid 19 Terhadap Pertemuan Ibadah Di Gereja Shallom saudara-saudara terkasih, sudah kurang lebih tiga tahun kita menghadapi virus Covid 19 dan Pemerintah melakukan perlindungan terhadap kesehatan masyarakat dengan pembatasan mobilitas, kampanye 3M (memakai masker, mencuci tangan, dan menjaga jarak), dan vaksinasi.  Hal tersebut berdampak pada pertemuan ibadah hari Minggu, yang beberapa saat kita tidak dapat melaksanakan ibadah onsite di gereja.   Untuk mengatasi agar kerohanian kita tetap bertumbuh, banyak sekali gereja-gereja yang membuat chanel youtube atau streaming , sehingga memudahkan jemaat untuk tetap bisa mengikuti kebaktian dari rumah masing-masing. Memang hal tersebut sangat membantu dan kita bisa tetap beribadah dengan suka cita. Tetapi sudah beberapa bulan Pemerintah mengijinkan agar gereja bisa kembali beraktivitas dan mengadakan kebaktian secara onsite. Perubahan kondisi kembali seperti semula berdampak bagi keluarga saya, anak-anak lebih senang kebaktian onlin

Tuhan Yang Memanggil Pasti Memelihara

Gambar
 
Gambar
DOA Tuhan Selalu Menolongku Mazmur 54 : 4 Sesungguhnya, Allah adalah penolongku, Tuhanlah yang menopang aku. Bapa kami yang di sorga, Bapa dalam nama Tuhan Yesus Kristus. Kami bersyukur dan bersukacita karena janj firmanMU. ENGKAU selalu ada bagi kami, menyertai kami disetiap langkah, kemanapun kami pergi dan dimanapun kami berada,. Selalu ada penyertaan dan pertolongan Tuhan.  Tuhan selalu menolong kami, ENGKAU yang menjadi sumber segala-galanya bagi kami. Ketika kami lemah, tidak berdaya, Tuhanlah yang mengangkat kami. Ketika kami harus melewati persoalan demi persoalan, Tuhan ada menopang kami dan menolong kami untuk melewati semuanya. Terima kasih atas firmanMU ,kami bersyukur karena ada janji kemenangan dan kepastian di dalam ENGKAU. ENGKAU Bapa yang baik, yang selalu menolong setiap kami anak-anak MU. Terpujilah namaMU Tuhan Yesus Kristus. Kami percaya langkah-langkah kami senantiasa ada dalam tuntunan Tuhan, dalam penyertaan Tuhan yang sempurna, yang memastikan kami untuk selal